Q. Orang berambut blonde(pirang) ubannya jg berwarna putih, orang berambut hitam ubannya jg berwarna putih, yg rambut lurus, kriting, berombak, semuanya berwarna putih? Apa yang menyebabkannya?
A. Uban adalah rambut yang berubah warna menjadi abu-abu kemudian putih. Rambut asli orang Indonesia pada umumnya memiliki warna hitam atau gelap karena memiliki kandungan kadar melanin yang lebih tinggi. Saat rambut berubah menjadi putih dan menjadi uban, terjadi proses perubahan kadar melanin. Pada uban yang berwarna putih melanin tidak lagi diproduksi, sehingga rambut baru tumbuh tanpa mendapatkan pewarnaan dari melanin.
Timbulnya uban biasanya terkait dengan usia dan kemampuan tubuh untuk memproduksi melanin, sehingga biasanya uban mulai timbul pada usia 40 tahun keatas. Akan tetapi uban dapat muncul pada usia lebih muda karena adanya faktor genetis.
,,,___,,,
Timbulnya uban biasanya terkait dengan usia dan kemampuan tubuh untuk memproduksi melanin, sehingga biasanya uban mulai timbul pada usia 40 tahun keatas. Akan tetapi uban dapat muncul pada usia lebih muda karena adanya faktor genetis.
,,,___,,,
WADOH! Usia saya masih 20-an, tapi kenapa rambut saya ada uban?
Q. Cuma beberapa helai aja siiih....
A. Rambut putih di usia belia, dipengaruhi beberapa faktor. Misalnya stres berkepanjangan, kurang Vitamin B12 dan faktor keturunan.
Cara alami untuk mengatasi uban yang tumbuh sebelum waktunya, yakni melakukan olahraga, olah napas, meditasi dan akupresur. Dari sisi makanan, dia menganjurkan untuk mengonsumsi sumber pangan yang berkhasiat menguatkan ginjal dan paru-paru. Untuk pemakaian minyak rambut alami yang dibuat dari minyak wijen, kemiri, atau cem-ceman daun mangkokan serta daun dan bunga sepatu juga sangat baik untuk memperlambat uban.
Cara alami untuk mengatasi uban yang tumbuh sebelum waktunya, yakni melakukan olahraga, olah napas, meditasi dan akupresur. Dari sisi makanan, dia menganjurkan untuk mengonsumsi sumber pangan yang berkhasiat menguatkan ginjal dan paru-paru. Untuk pemakaian minyak rambut alami yang dibuat dari minyak wijen, kemiri, atau cem-ceman daun mangkokan serta daun dan bunga sepatu juga sangat baik untuk memperlambat uban.
apa saja trik untuk mengurangi uban/rambut putih,krn berjilbab?
Q. gw tinggal di Taiwan,gw muslem,gw berjilbab
trus,gw punya masalah dg rambut gw
kl musim dingin-gw mah nyante saja,gak pernah ada masalah
krn ditaiwan ada 4 musim(dingin-semi-panas-gugur)
kl mulai musim semi,udahlah..masalah mulai datang
apa lg saat musim panas dan musim gugur
rambut ini terasa lepek,dan mudah bngt keringetan
wlw gw tinggal diruangan ber-AC,namun,tetep saja terasa pengap dan lembab bngt bwt rambut gw,saat gw perhatikan,dimusim panas ini,uban/rambut putih dikepala gw smakin banyak,dan kadang gw risi bngt melihatnya,,,
mungkin ada nich yg punya trik,rambut sehat bebas uban dan ketombe untuk wanita berjilbab dimusim panas??
atas koorperatifnya
thx
~u~
trus,gw punya masalah dg rambut gw
kl musim dingin-gw mah nyante saja,gak pernah ada masalah
krn ditaiwan ada 4 musim(dingin-semi-panas-gugur)
kl mulai musim semi,udahlah..masalah mulai datang
apa lg saat musim panas dan musim gugur
rambut ini terasa lepek,dan mudah bngt keringetan
wlw gw tinggal diruangan ber-AC,namun,tetep saja terasa pengap dan lembab bngt bwt rambut gw,saat gw perhatikan,dimusim panas ini,uban/rambut putih dikepala gw smakin banyak,dan kadang gw risi bngt melihatnya,,,
mungkin ada nich yg punya trik,rambut sehat bebas uban dan ketombe untuk wanita berjilbab dimusim panas??
atas koorperatifnya
thx
~u~
A. Aku Coba bantu ya^^
Cara mengatasi uban rambut yang dapat anda
lakukan yaitu dengan mencukupi kebutuhan
akan mineral bagi rambut anda. Zat seperi zinc
dan zat besi yang terdapat pada makanan
seperti daging, daging ayam, sayuran, biji-bijian
maupun sayuran hendaknya anda mulai
memperbanyak mengkonsumsi jenis makanan
yang tinggi akan kadar mineral tersebut.
Konsumsi juga jenis makanan yang tinggi akan
protein, protein dibutuhkan bagi rambut agar
nampak lebih berkilau dan sehat.
Cara mengatasi uban rambut selanjutnya yaitu
dengan cara menggunakan minyak kelapa, anda
dapat menggunakan minyak kelapa alami yang
dapat anda buat sendiri dirumah ataupun anda
dapat menggunakan minyak kelapa alami yang
sudah banyak dijual bebas dipasaran. Anda
cukup mencampurkan minyak kelapa ini dengan
perasan jeruk nipis lalu anda aduk hingga merata
setelah itu anda dapat mengoleskan pada
ramput anda secara merata. Sambil memberikan
pijatan ringan pada bagian kulit kepala atau akar
rambut agar minyak kelapa ini dapat menyerap
sempurna. Proses pemijatan pada kulit kepala ini
selain bertujuan agar terserap pada akar rambut
pemijatan ini juga bertujuan agar memperlancar
aliran darah disekitar kulit kepala.
Cara mengatasi uban rambut berikutnya adalah
dengan mencukupi kebutuhan akan vitamin
yang dibutuhkan bagi rambut. Seperti yang
telah disebutkan diatas bahwa vitamin A dan
vitamin B merupakan sumber vitamin yang
paling dibutuhkan bagi rambut anda agar tetap
sehat dan terawat sehingga mengurangi
munculnya uban rambut lebih awal dari
semestinya.
Cara mengatasi uban rambut selanjutnya yang
dapat anda lakukan yaitu dengan
mengembalikan kehitaman rambut anda seperti
semula menggunakan minyak kemiri. Minyak
kemiri terbukti dapat mempertahankan
kehitaman rambut anda lebih lama dan tidak
menimbulkan efek samping yang buruk daripada
anda menggunakan pewarna rambut yang dijual
bebas dipasaran.
Kmu orng Indonesia apa orng Taiwan?
Cara mengatasi uban rambut yang dapat anda
lakukan yaitu dengan mencukupi kebutuhan
akan mineral bagi rambut anda. Zat seperi zinc
dan zat besi yang terdapat pada makanan
seperti daging, daging ayam, sayuran, biji-bijian
maupun sayuran hendaknya anda mulai
memperbanyak mengkonsumsi jenis makanan
yang tinggi akan kadar mineral tersebut.
Konsumsi juga jenis makanan yang tinggi akan
protein, protein dibutuhkan bagi rambut agar
nampak lebih berkilau dan sehat.
Cara mengatasi uban rambut selanjutnya yaitu
dengan cara menggunakan minyak kelapa, anda
dapat menggunakan minyak kelapa alami yang
dapat anda buat sendiri dirumah ataupun anda
dapat menggunakan minyak kelapa alami yang
sudah banyak dijual bebas dipasaran. Anda
cukup mencampurkan minyak kelapa ini dengan
perasan jeruk nipis lalu anda aduk hingga merata
setelah itu anda dapat mengoleskan pada
ramput anda secara merata. Sambil memberikan
pijatan ringan pada bagian kulit kepala atau akar
rambut agar minyak kelapa ini dapat menyerap
sempurna. Proses pemijatan pada kulit kepala ini
selain bertujuan agar terserap pada akar rambut
pemijatan ini juga bertujuan agar memperlancar
aliran darah disekitar kulit kepala.
Cara mengatasi uban rambut berikutnya adalah
dengan mencukupi kebutuhan akan vitamin
yang dibutuhkan bagi rambut. Seperti yang
telah disebutkan diatas bahwa vitamin A dan
vitamin B merupakan sumber vitamin yang
paling dibutuhkan bagi rambut anda agar tetap
sehat dan terawat sehingga mengurangi
munculnya uban rambut lebih awal dari
semestinya.
Cara mengatasi uban rambut selanjutnya yang
dapat anda lakukan yaitu dengan
mengembalikan kehitaman rambut anda seperti
semula menggunakan minyak kemiri. Minyak
kemiri terbukti dapat mempertahankan
kehitaman rambut anda lebih lama dan tidak
menimbulkan efek samping yang buruk daripada
anda menggunakan pewarna rambut yang dijual
bebas dipasaran.
Kmu orng Indonesia apa orng Taiwan?
ada gak sich cara utk mengurangi rambut uban n kalo bisa cara tradisonal?
Q. umurku blom terlalu tua tapi rambut ubanku udah tumbuh
sering juga sich aku cat
maksudnya kalo ada cara tradisonal supaya uban berkurang
sekarang rambutku bermasalah yaitu rontok n mudah patah
sering juga sich aku cat
maksudnya kalo ada cara tradisonal supaya uban berkurang
sekarang rambutku bermasalah yaitu rontok n mudah patah
A. hmmm...uban ada yg faktor gen dan ada karna kesalahan merawat rambut, nah kenali dulu masalahnya karna apa.
klo boleh saya bantu..pakailah shampo yg temapt dengan jenis rambut anda, lalu rajin memakai minyak rambut yg terbuat dari kemiri alami, atau daun urang aring/daun mangkokan yg bayak dijumpai didaerah yang lembab (klo di daerah rumah saya tuh di sekitar selokan atau pinggir sawah) atau daun mangkokan bisa juga sebagi pagar daun..ambil daunnya secukupnya lalu remas/tumbuk lalu airnya disaring usapkan kekepala dan rambut diamkan beberapa menit (20-30 menit) lalu bilas dengan air sampai bersih berkhasiat tuk menghitamkan rambut dan mencegah uban juga melebatkan rambut..atau cara yg paling gampang..ada bebrapa berek shampo yang bahan dasarnya secara tradisional merang, santan kelapa..yang memperlambat pertumbuhan uban..tapi ada resep yang palin jitu (warisan leluhur lho..boleh coba..boleh tidak) ambil biji pepaya yang udah dikeringkan lalu tumbuk sampai halus lalu campurkan sedikit/secukupnya air lalu oleskan kekulit kepala dipakai secara teratur sebelum keramas alhasil jika sabar uban tidak akan muncul lagi..
Selamat mencoba..semoga berhasil
klo boleh saya bantu..pakailah shampo yg temapt dengan jenis rambut anda, lalu rajin memakai minyak rambut yg terbuat dari kemiri alami, atau daun urang aring/daun mangkokan yg bayak dijumpai didaerah yang lembab (klo di daerah rumah saya tuh di sekitar selokan atau pinggir sawah) atau daun mangkokan bisa juga sebagi pagar daun..ambil daunnya secukupnya lalu remas/tumbuk lalu airnya disaring usapkan kekepala dan rambut diamkan beberapa menit (20-30 menit) lalu bilas dengan air sampai bersih berkhasiat tuk menghitamkan rambut dan mencegah uban juga melebatkan rambut..atau cara yg paling gampang..ada bebrapa berek shampo yang bahan dasarnya secara tradisional merang, santan kelapa..yang memperlambat pertumbuhan uban..tapi ada resep yang palin jitu (warisan leluhur lho..boleh coba..boleh tidak) ambil biji pepaya yang udah dikeringkan lalu tumbuk sampai halus lalu campurkan sedikit/secukupnya air lalu oleskan kekulit kepala dipakai secara teratur sebelum keramas alhasil jika sabar uban tidak akan muncul lagi..
Selamat mencoba..semoga berhasil
Bagaimana cara menghilangkan atau mengurangi rambut uban dikepala ?
Q. Saya sangat terganggu sekali dengan rambut uban di kepala saya. Terutama dibagian atas kepala (ubun-ubun) . Sulit sekali kalau saya coba cabut sendiri dan saya dengar kalau dicabut akan bertambah banyak rambut uban nya. Menutup rambut uban dengan cara mewarnai rambut percuima, karena akan tumbuh rambut uban yang baru lagi. Apakah ada yang tahu cara menghilangkan atau mengurangi pertumbuhan rambut uban dikepala saya ? Mungkin berupa obat atau ramuan tradisional ? Thanks.
A. klo udh umur tua emang udah wajar, klo anda msh muda mungkin anda sering ganti2 sampoo, cara efektif d semir rambut aja. yg sesuai dgn jenis kulit kepala.
Powered by Yahoo! Answers
No comments:
Post a Comment