Thursday, March 28, 2013

cara menyembuhkan kaki pecah - pecah?

Q. tolong beritau cara menyembuhkan kaki pecah-pecah,kasar,kering

yg ampuh bintang 5

A. - yg pertama sih kulit kering nya harus dibuang dlu. sblum tdur mlam rendam kaki di air anget yg di tmbah sdkit garam..rendam selama 10 menit.lalu gosok area yg kering (aku biasa pake batu apung) scara perlahan.jangan terlalu ngoyo karena kulit kaki bisa luka.. siram dengan air lalu keringkan hingga benar2 kering.
- oleskan krim kaki (bsa pake kanna ato viva skin food),tnggu 5 mnit hingga bnr2 meresap.
- lalu pake kaos kaki pas mau tidur,kaos kaki akan menjaga kelembaban kuliy kamu yg sudah di ksih krim td.
selamat mencoba ;)

apa ya obat nya untuk kaki pecah pecah ?
Q. ada yg tau gak obat tuk kaki yg kering, kasar , pecah pecah n kulitnya terkelupas2 gitu,,? di jari jari kaki,,
bukan kutu air. aku udah pake Kanna tapi lum sembuh juga,, gak ada perubahan sama sekali,

A. coba Vaseline yang khusus untuk tumit dan kaki dan cocok. Dipakai 2 kali sehari.
Pake Viva Skin Food atau Vaseline botol ungu, itu juga bagus asal dipakai rutin setiap hari lama-lama juga mulus lagi. Lebih bagus, sebelumnya tumit digosok dengan batu apung, dan oleskan lotion selagi masih lembab.
Tergantung pecah2nya. Terlalu kering atau malah sering basah, kena kutu air? Kalau hanya pecah karena kering, dan bukan karena penyakit, aku pakai Vaseline ungu atau Jergens yang untuk extra dry skin
olesi dengan irisan jeruk nipis, setiap mau mandi
Coba Johnson Baby Cream yang di pot merah muda
Tips mengatasi tumit kaki kasar/pecah
Dioles getah pepaya muda, setiap mandi rajin dikikir, kalau tidak salah baca bisa dipakaikan balsem zambuk juga deh.
Tips mengatasi tumit kaki kasar/pecah
Dioles getah pepaya muda, setiap mandi rajin dikikir, kalau tidak salah baca bisa dipakaikan balsem zambuk juga deh.
Tumit kaki kasar, biasanya karena kaki kering, bisa karena terlalu lama di AC atau terlalu lama panas-panasan. Tiap malem sebelum tidur ritualnya dikasih body lotion di tumit terus pakai kaos kaki katun.
Coba pakai Gehwol, dia ada produk yang dioles seperti cream, dipakai setiap malam, dan 1 minggu sekali direndam dengan cairan yang dicampur dengan air hangat, (ini juga bisa buat kaki yang bau).
Dulu kakiku pernah pecah-pecah, kalau mandi kakiku aku sikat pakai sikat kaki/batu apung. Dan begitu selesai mandi aku langsung pakai pelembab serupa vaseline. lumayan manjur
Aku pakai produknya Oriflame, dari sikat yang ada batu apungnya, sampai sikat yang untuk mengamplas. Seperti amplas biasa, bagian hitamnya juga, tapi dikasih gagang untuk pegangan. Kakinya dibasahi dulu, rendam kalau perlu, biar kulit tumitnya lunak, kemudian digosok dengan amplas itu, pelan saja, soalnya dulu aku pernah semangat sekali, langsung bersih, tapi pas sudah diseka airnya, perih sekali, karena mengamplasnya terlalu dalam. Kalau sudah, disikat saja sikat kaki oriflame, sudah kering baru dikasih lotion. Batu apung itu aku pakai kalau sudah berasa kasar tumitnya, tapi belum sampai pecah, aku gosok, dan disikat.
Kata temanku coba pakai odol, dia berhasil. Pakainya pas mau tidur saja.
Perawatan kaki cukup satu minggu sekali. Langkah pertama rendam kaki didalam air selama 10 menit / bisa juga gunakan exfoliating foot scrub (gunakan pada kaki kering) setelah kaki agak lunak, gosok kaki dengan footfile / pumice brush kemudian bilas kaki hingga bersih setelah itu gunakan soothing foot cream

Penyebab kulit kaki pecah-pecah karena kulit kering dan keseringan tidak menggunakan sepatu atau sandal. Bahkan kulit pecah bisa dikarenakan menggunakan sepatu secara terus menerus. Sehingga membuat kelemban kaki menjadi berkurang dan kulit kaki jadi kering.

Mengatasinya sangat mudah, sekali-kali Srie membuka sepatu dan menggenakan kerja saat berada di kantor. Selain itu, sering melakukan perawatan di rumah, seperti kaki sering direndam dengan air hangat dengan menggunakan garam. Lalu, keringkan dan gunakan lotion khusus untuk kulit kering dan bermasalah.

Pada saat mandi, gosoklah kaki dengan menggunakan batu apung secara perlahan. Kalau tidak memiliki batu apung bisa menggunakan penggosok khusus untuk tumit kaki. Setelah digosok angkat dan keringkan kaki dengan handuk, dan jangan lupa usapkan krim untuk melembabkan kaki atau lotion, terutama pada bagian yang pecah-pecah.

Setelah melakukan perawatan dirumah, sekali-kali juga perlu melakuka perawatan menicure di salon-salon khusus yang menyediakan perawatan meni-pedi. Karena perawatan di salon peralatannya lebih lengkap dan juga ada obat khusus untuk kaki tumit maupun telapak kaki pecah-pecah.

Dan satu hal yang juga tak kalah penting, sebaiknya hindari pemakaian sepatu dengan tumit terbuka karena bisa membuat tumit menjadi kering. Selama masa 'penyembuhan' gunakanlah dulu sepatu model tertutup, misalnya loafer, dan kenakan pula kaos kaki supaya kelembaban pada area tersebut tetap terjaga. Mudahan saran ini bisa membantu mengatasi permasalah kaki kering dan pecah-pecah.

Tumit pecah-pecah selalu menjadi masalah bagi kaum wanita. Untuk itu mulai dari sekarang lakukanlah perawatan pada kaki anda dan lakukanlah menjelang anda tidur. Dengan cara :

1. Siapkan air hangat, kemudian tambahkan garam ke dalam air hangat. Setelah itu rendam kaki anda ke dalam air hangat tersebut. Sebelum kaki anda direndam bersihkan dahulu.
Kemudian redamlah kaki anda 10 hingga 15 menit. Fungsinya akan mengagkat kulit-kulit kering, selain itu juga garam dapat menghilangkan rasa lelah pada kaki.

2. Gosoklah tumit anda yang pecah-pecah dengan batu apung atau penghalus kaki khusus. Alat ini dapat mengupas kulit kering pada tumit anda.

3. Setelah itu balurkan foot scrub gel secara merata pada tumit anda. lakukanlah dengan pijatan ringan. Kemudian bersihkan dan keringkan dengan handuk.

4. Jika kaki sudah kering, oleskan losion yang mengandung pelembab untuk menghaluskan dan melembabkan kaki. Jangan lupa di i

bagaimana cara mengurangi kulit pecah-pecah dikaki?
Q. kulit kaki saya pecah pecah dan kalau musim panas menjadi terasa perih .
bagaimana caranya untuk menghilangkan pecah pecah ini secara alami?

A. hbs mndi pke lotion dkaki trz bnyk2 mnum air

Jual : Sabun sere "pompia"?
Q. JUAL : SABUN SERE âpompiaâ
Dep. Kes. RI. PKD 20201800087

"BEST SELLER"

Hub : Stephanie â 08174181310 (sms / telp)

Kegunaan :
⢠Mencegah flek-flek hitam di wajah
⢠Membantu menghilangkan bekas jerawat di wajah
⢠Menghilangkan jerawat di punggung
⢠Memutihkan kulit lipatan-lipatan paha dan ketiak
⢠Mencegah gatal-gatal dampak eksim, panu dan jamur
⢠Mencegah keletihan
⢠Mencegah gigitan nyamuk dan serangga lainnya
⢠Mencegah/menghilangkan bau badan
⢠Menyembuhkan kulit kaki pecah-pecah
⢠Mengencangkan dan menghaluskan tubuh
⢠Mencegah timbulnya gangguan kulit (tumor atau kanker)
⢠Aroma sabun dapat digunakan sebagai anti depresi

Temen2, ini juga bisa menghilangkan flek di celana, akibat datang bulan...

Harga : Rp 4.000,-/pcs untuk sabun sere natural (boleh beli satuan)
Harga : Rp 5.000,-/pcs untuk sabun sere strawberry + melon (boleh beli satuan)

Untuk mendapatkan manfaat yang maksimal dari sabun sere, ikuti petunjuk penggunaan sebagai berikut:
- Dipakai di wajah dan seluruh badan
- Bagi sebagian kecil orang, pada awal pemakaian bisa terjadi reaksi sedikit gatal dan sedikit perih. Adalah normal untuk proses pembersihan kulit dari kotoran, jerawat, dan dari bahan - bahan kimia yang mengendap akibat pemakaian alat kosmetika berkadar kimia tinggi.
- Hasil dari penggunaan sabun sere dapat dirasakan / dilihat kurang lebih 3 s/d 4 hari kemudian.
- Tidak ada efek samping.
Komposisi sabun sere :
MINYAK SERE
Digunakan sebagai pewangi alami, untuk mencegah gigitan nyamuk atau lintah, sebagai peluruh keringat, penghangat badan, dan apabila digunakan untuk mandi, dapat mengurangi rasa pegel atau lelah.

SUSU
Susu merupakan bahan campuran sabun dan memiliki variasi vitamin yang lebih banyak , begitu pula dengan kandungan mineralnya. Dan bagi kesehatan kulit, dapat digunakan untuk memutihkan kulit, menjadikan kulit halus cemerlang, serta menjaga kelembaban kulit.

MINYAK ZAITUN
Minyak yang juga dikenal sebagai olive oil ini memiliki manfaat alami untuk kecantikan .

MADU
Madu komponen utamanya fruktosa,glukosa dan sukrosa. mengandung Na , Mg ,Cu ,Mn ,Fe,K dan fosfor. Sampai saat ini tidak ada yang menyangkal tentang manfaat, kegunaan dan keistimewaan madu bagi kesehatan tubuh manusia baik luar maupun dalam.

ASAM KAWAK
Buah asam yang telah dibersihkan dari biji dan seratnya kemudian dikukus sekitar 10 menit diberi sedikit garam dibentuk seperti bola dan dijemur langsung dibawah sinar matahari .
Zat yang terkandung asam kawak antara lain:
-asam anggur
-asam apel
-asam tartrat
-asam malat
-asam sittrat
-asam suksinat
-asam asetat
-pectin
Bermanfaat untuk mengobati bisul, jerawat,gatal-gatal,bekas luka,campak,eksim dan rematik.


Harga : Rp 4.000,-/pcs untuk sabun sere natural
Harga : Rp 5.000,-/pcs untuk sabun sere strawberry + melon


Temen2, aku udah cobain sendiri, memang bener banget khasiatnya....
Kepada : Farah

Ongkir bisa dilihat di tikijne.co.id
Bandung ke Surabaya

A. ongkir sby berapa?
Kalau beli yg natural 5 :)

tolong bantu gw donk..?
Q. aku punya teman,dia punya masalah dengan kakinya,karena pecah-pecah.ada yang tahu tidak obat untuk kaki pecah-pecah?

A. beli KANA aza / ke dokter kulit truz dikasih obat yg paz g' susah kannnnnnnnnnnnnn!
sering2 direndam kaki'a pake air anget...........................................................
slamat mencoba




Powered by Yahoo! Answers

No comments:

Post a Comment